OPAC (Online Public Access Catalog)
Perpustakaan Universitas Riau

Konseling integritas (pola konseling Indonesia)

Image of Konseling integritas (pola konseling Indonesia)
Bimbingan konseling merupakan upaya bantuan untuk mewujudkan perkembangan manusia secara optimal baik secara kelompok dan individual. Pembahasan dimulai dari wawasan tentang pemahaman penanganan dan penyikapan terhadap kasus.Selanjutnya pengertian bimbingan dan konseling dengan uraina asas-asas, tujuan, kesalahpahaman dalam bimbingan dan konseling.Hal lainnya landasan bimbingan dan konseling dengan landasan filosofis, religious,psikologis,sosial budaya,ilmiah dan teknologis dan pedagogis. Selanjutnya fungsi dan prinsip-prinsip bimbingan, serta orientasi dan ruang lingkup kerja bimbingan dan konseling serta jenis layanan dan kegiatan bimbingan dan konseling sepeti layanan informasi, layanan penempatan dan penyaluran,layanan bimbingann belajar, layanan konseling perorangan,layanan bimbingan dan konseling kelompok. Serta juga materi bimbingan dan konseling sebagai profesi.
Kata kunci : bimbingan konseling
Availability
B2100423371.4 Pro kPerpustakaan UR (300)Available but not for loan - No Loan
B2100422371.4 Pro kPerpustakaan UR (300)Available
B2100421371.4 Pro kPerpustakaan UR (300)Available
Detail Information
Series Title

-

Call Number

371.4 Pra k

Publisher

Pramitra : Jakarta.,

Collation

xviii, 184 hlm.; 21 cm

Language

Indonesia

ISBN/ISSN

9786021617146

Classification

371.4

Detail Information
Content Type

-

Media Type

-

Carrier Type

-

Edition

Cet. 1

Subject(s)

BIMBINGAN KONSELING

Specific Detail Info

-

Statement of Responsibility
No other version available
Comments

Select Language

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.